Detail Cantuman Kembali
JURNAL MANAJEMEN. PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA DINAS PEKERJAAN UMUM PENATAAN RUANG DAN PERTANAHAN PROVINSI KEPULAUAN RIAU
Kepemimpinan yang bagus juga tidak bisa dijadikan faktor utama seseorang puas akan tempat
iya bekerja, salah satu yang berperan juga adalah lingkungan kerja. Metode penelitian ini adalah berjenis
penelitian deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang Dan
Pertanahan Provinsi Kepulauan Riau. Dengan menggunakan 151 orang sampel sebagai sumber
mengumpulkan data.Hasil penelitian mengenai Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Lingkungan Kerja
Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Pada Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang Dan Pertanahan
Provinsi Kepulauan Riau yaitu, pada variabel Gaya Kepemimpinan berpengaruh terhadap kepuasan
kerja., kemudian variabel lingkungan kerja tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja dan Gaya
Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja berpengaruh secara simultan terhadap Kepuasan Kerja.
Sedangkan nilai varians dari setiap variabel dapat menjelaskan varians terhadap variabel terikat adalah
sebesar 11.7%.
Kata Kunci : Gaya Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, Kepuasan Kerja
Meriska Sagitha Putri, S.E - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
STIE PEMBANGUNAN
2021
TANJUNGPINANG
LOADING LIST...
LOADING LIST...